test

Better experience in portrait mode.
Kuda pacuan di kejuaraan IHR

Mengenal Kuda Pacu Indonesia, `THB Versi Lokal` yang Jago di Kecepatan, Tangguh Cuaca Panas

SARGA.CO – Di lintasan pacuan tanah air, ada satu ras kuda yang menjadi kebanggaan sekaligus identitas. Namanya Kuda Pacu Indonesia (KPI). Ras ini tidak lahir begitu saja, melainkan hasil pemikiran panjang dan eksperimen para pencinta kuda sejak lebih dari seabad lalu.

Para pecinta olahraga berkuda di Indonesia ingin menciptakan kuda yang mampu berlari secepat Thoroughbred namun punya kearifan lokal.

Salah satu genetika yang diincar adalah seekor kuda yang tetap tangguh menghadapi panas dan kondisi tropis khas Nusantara.

Asal Usul Persilangan

Asal Usul Persilangan

Cerita Kuda Pacu Indonesia dimulai dari pulau Sumba, tempat asal kuda Sandelwood. Kuda kecil berperawakan tangguh ini sudah lama menjadi sahabat masyarakat lokal. Lincah, tahan panas, dan bisa menempuh jarak jauh dengan tenaga stabil adalah satu satu cirinya.

Namun, untuk urusan kecepatan murni di lintasan, Sandelwood kalah dibanding kuda pacu dunia.

Di sisi lain, ada Thoroughbred, kuda balap legendaris dari Inggris. Tinggi, ramping, dan sangat cepat, Thoroughbred adalah bintang dalam pacuan modern. Sayangnya, kuda ini cenderung rentan dengan panas tropis dan lembapnya iklim Indonesia.

Sekitar akhir 1900-an, para pecinta pacuan di Indonesia mulai mengawinkan Sandelwood dengan Thoroughbred. Dari persilangan inilah lahir Kuda Pacu Indonesia (KPI). Proses pengembangannya melibatkan komunitas pacuan kuda dan dukungan beberapa pemerintah daerah, khususnya di Sumba, Sulawesi Selatan, dan Jawa Tengah.

Ciri-Ciri Fisik

Kuda Pacu Indonesia memiliki kombinasi unik yang memperlihatkan warisan dua leluhurnya. Kuda-kuda ini umumnya memikliki tinggi antara 130–150 cm di bahu, lebih besar dari Sandelwood tapi lebih kecil dari Thoroughbred.

Tubuh Kuda Pacu Indonesia umumnya ramping, berotot, dengan punggung agak panjang. Postur yang mendukung untuk menunjang kecepatan dan stamina.

Kecepatan itu juga ditunjang oleh bentuk kaki yang panjang dan kuat sehingga sangat pas untuk lintasan tanah atau rumput.

Sementara pada bagian kepala, Kuda Pacu Indonesia umumnya punya struktur lebih halus dibanding kuda lokal murni, tapi masih menyimpan ciri khas pony Nusantara.

Pada bagian bulu, Kuda Pacu Indonesia memiliki beragam warna mulai dari cokelat, chestnut, hitam, hingga abu-abu.

kuda pacuan di salah satu kejuaraan IHR

Karakter & Kemampuan

KPI dikenal dengan semangat juang tinggi. Mereka cepat merespons pelatih, mudah diarahkan, dan mampu membangun koneksi kuat dengan joki. Di lintasan, KPI bisa menempuh jarak 1.000–1.600 meter dengan waktu yang kompetitif, terutama di pacuan daerah.

Keunggulan lainnya adalah daya tahan terhadap iklim tropis. Tidak seperti Thoroughbred murni, KPI tidak mudah kelelahan dalam cuaca panas. Ditambah lagi, mereka tidak rewel soal pakan—rumput lokal sudah cukup untuk menjaga tenaga mereka tetap prima.
 

kuda pacuan di salah satu kejuaraan IHR

Bintang di Ajang Pacuan

Kini, KPI menjadi bintang di berbagai lomba, mulai dari kejuaraan nasional hingga festival pacuan tradisional, seperti di Sumbawa dan Toraja. Kehadirannya bukan hanya untuk hiburan, tetapi juga bagian dari budaya. Pacuan kuda di berbagai daerah Nusantara kerap diiringi musik, tarian, dan pesta rakyat, sehingga KPI menjadi bagian dari identitas sosial sekaligus olahraga.

Selain itu, keberadaan KPI membantu mengurangi ketergantungan pada impor kuda pacu dari luar negeri. Dengan membudidayakan ras ini, kualitas pacuan Indonesia bisa terus meningkat tanpa harus selalu mengandalkan Thoroughbred impor yang harganya sangat tinggi.
 

Sponsored Ad
Ribot, Kuda Legendaris yang Tak Pernah Mengenal Kekalahan! Ribot, Kuda Legendaris yang Tak Pernah Mengenal Kekalahan!

Ribot, Kuda Legendaris yang Tak Pernah Mengenal Kekalahan!

Baca Selengkapnya
Mengenal Kuda Pacu Indonesia, `THB Versi Lokal` yang Jago di Kecepatan, Tangguh Cuaca Panas Mengenal Kuda Pacu Indonesia, `THB Versi Lokal` yang Jago di Kecepatan, Tangguh Cuaca Panas

Mengenal Kuda Pacu Indonesia, `THB Versi Lokal` yang Jago di Kecepatan, Tangguh Cuaca Panas

Baca Selengkapnya
Sejarah Lahirnya Kuda Thoroughbred: Berawal dari 3 Kuda Pejantan, Proses Kawin Diseleksi Super Ketat Sejarah Lahirnya Kuda Thoroughbred: Berawal dari 3 Kuda Pejantan, Proses Kawin Diseleksi Super Ketat

Sejarah Lahirnya Kuda Thoroughbred: Berawal dari 3 Kuda Pejantan, Proses Kawin Diseleksi Super Ketat

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Arsari Tambang
Sekali Tampil, Langsung Juara: Kisah Dewi Milenia, Sang Legenda Aragon Stable di Indonesia Derby 2003 Sekali Tampil, Langsung Juara: Kisah Dewi Milenia, Sang Legenda Aragon Stable di Indonesia Derby 2003

Sekali Tampil, Langsung Juara: Kisah Dewi Milenia, Sang Legenda Aragon Stable di Indonesia Derby 2003

Baca Selengkapnya
Sosok Bintang Maja, Si Nyaris Triple Crown Sosok Bintang Maja, Si Nyaris Triple Crown

Sosok Bintang Maja, Si Nyaris Triple Crown

Baca Selengkapnya
Najla Al Balkis, Joki Perempuan Pertama Sumbar dan Momen Menegangkan Bertahan Tanpa Pijakan Saat Pacuan Najla Al Balkis, Joki Perempuan Pertama Sumbar dan Momen Menegangkan Bertahan Tanpa Pijakan Saat Pacuan

Najla Al Balkis, Joki Perempuan Pertama Sumbar dan Momen Menegangkan Bertahan Tanpa Pijakan Saat Pacuan

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Achmad Saefudin, Mewarisi Darah Joki Triple Crown Indonesia Achmad Saefudin, Mewarisi Darah Joki Triple Crown Indonesia

Achmad Saefudin, Mewarisi Darah Joki Triple Crown Indonesia

Baca Selengkapnya
Beda dari Jepang dan Eropa, Kode G Pada Pacuan di Indonesia Menunjukkan Kadar `Bule` Kuda Beda dari Jepang dan Eropa, Kode G Pada Pacuan di Indonesia Menunjukkan Kadar `Bule` Kuda

Beda dari Jepang dan Eropa, Kode G Pada Pacuan di Indonesia Menunjukkan Kadar `Bule` Kuda

Baca Selengkapnya
Kisah `Cinta` Sejati Seorang Joki Kuda Pacu Kisah `Cinta` Sejati Seorang Joki Kuda Pacu

Kisah `Cinta` Sejati Seorang Joki Kuda Pacu

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
4 Kuda Pengukir Sejarah di Lintasan 2025 4 Kuda Pengukir Sejarah di Lintasan 2025

4 Kuda Pengukir Sejarah di Lintasan 2025

Baca Selengkapnya
Malas Saat Latihan Garang Pas Pacuan, Asal Usul Angka 9 dalam Nama Naga Sembilan Terungkap Malas Saat Latihan Garang Pas Pacuan, Asal Usul Angka 9 dalam Nama Naga Sembilan Terungkap

Malas Saat Latihan Garang Pas Pacuan, Asal Usul Angka 9 dalam Nama Naga Sembilan Terungkap

Baca Selengkapnya
Rahasia Naga Sembilan Rebut Gelar Bergengsi Star of Stars IHR 2025 Setelah Diremehkan Sebagai Underdog Rahasia Naga Sembilan Rebut Gelar Bergengsi Star of Stars IHR 2025 Setelah Diremehkan Sebagai Underdog

Rahasia Naga Sembilan Rebut Gelar Bergengsi Star of Stars IHR 2025 Setelah Diremehkan Sebagai Underdog

Kemenangan itu diraih lewat persiapan yang matang. Meski sempat menjadi underdog, Naga Sembilan membungkam publik yang meremehkannya.

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Man o’ War, Amukan Kecepatan yang Mengubah Sejarah Pacuan Man o’ War, Amukan Kecepatan yang Mengubah Sejarah Pacuan

Man o’ War, Amukan Kecepatan yang Mengubah Sejarah Pacuan

Man o’ War menunjukkan intensitas yang membuat kuda lain “mengalah” secara mental bahkan sebelum garis finis.

Baca Selengkapnya
Saat Falling In Love Berlari, Arena Seakan Jatuh Hati, Penasaran Sosoknya! Saat Falling In Love Berlari, Arena Seakan Jatuh Hati, Penasaran Sosoknya!

Saat Falling In Love Berlari, Arena Seakan Jatuh Hati, Penasaran Sosoknya!

Baca Selengkapnya
Menelusuri Garis Keturunan Sang Juara Triple Crown 2025 King Argentin: Campuran Darah Amerika, Argentina, dan Indonesia Menelusuri Garis Keturunan Sang Juara Triple Crown 2025 King Argentin: Campuran Darah Amerika, Argentina, dan Indonesia

Menelusuri Garis Keturunan Sang Juara Triple Crown 2025 King Argentin: Campuran Darah Amerika, Argentina, dan Indonesia

Darah Indonesia mulai hadir dari nenek King Argentin bernama Mahkota Putri Aria

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Bagaimana Joki Dipilih untuk Menunggang Kuda Balap? Ini Penjelasan Sederhananya Bagaimana Joki Dipilih untuk Menunggang Kuda Balap? Ini Penjelasan Sederhananya

Bagaimana Joki Dipilih untuk Menunggang Kuda Balap? Ini Penjelasan Sederhananya

Baca Selengkapnya
Rahasia Kota Kentucky Dijuluki Ibu Kota Kuda Pacu di Dunia Rahasia Kota Kentucky Dijuluki Ibu Kota Kuda Pacu di Dunia

Rahasia Kota Kentucky Dijuluki Ibu Kota Kuda Pacu di Dunia

Baca Selengkapnya
Ekspresi Tegang Trainer Slamet Pak Wo Saat Triple'S Berpacu Rebut Gelar Piala Raja HB X 2025: Ekspresi Tegang Trainer Slamet Pak Wo Saat Triple'S Berpacu Rebut Gelar Piala Raja HB X 2025:

Ekspresi Tegang Trainer Slamet Pak Wo Saat Triple'S Berpacu Rebut Gelar Piala Raja HB X 2025: "Tancap..Tancap..Tancap..."

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
UMAZING! Inilah Para Pemenang Kejuaraan Perdana Cos Race Yogyakarta-Kinen 2025 di Ajang IHR UMAZING! Inilah Para Pemenang Kejuaraan Perdana Cos Race Yogyakarta-Kinen 2025 di Ajang IHR

UMAZING! Inilah Para Pemenang Kejuaraan Perdana Cos Race Yogyakarta-Kinen 2025 di Ajang IHR

Baca Selengkapnya
War Kudeta Sang Finisher Ulung: dari Ketertinggalan Menjadi Kemenangan War Kudeta Sang Finisher Ulung: dari Ketertinggalan Menjadi Kemenangan

War Kudeta Sang Finisher Ulung: dari Ketertinggalan Menjadi Kemenangan

Baca Selengkapnya
Kasmaran: dari Start Sempurna hingga Finis Tanpa Cambuk, Dapat Julukan 'Kasmaranzensky' Kasmaran: dari Start Sempurna hingga Finis Tanpa Cambuk, Dapat Julukan 'Kasmaranzensky'

Kasmaran: dari Start Sempurna hingga Finis Tanpa Cambuk, Dapat Julukan 'Kasmaranzensky'

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Lee Mineral - banner
Princess Gavi: Ratu Sprint yang Tenang di Awal, Meledak di Akhir Princess Gavi: Ratu Sprint yang Tenang di Awal, Meledak di Akhir

Princess Gavi: Ratu Sprint yang Tenang di Awal, Meledak di Akhir

Baca Selengkapnya
Comeback Manis dan Haru Joki Jones Paendong Bersama Kuda Mayo Comeback Manis dan Haru Joki Jones Paendong Bersama Kuda Mayo

Comeback Manis dan Haru Joki Jones Paendong Bersama Kuda Mayo

Absen 8 bulan dari seri kejuaran IHR, Joki Jones Paendong mengukir comeback manis di IHR Kejurnas Pacuan Kuda ke-59 Seri II 2025

Baca Selengkapnya
Lepas Keyboard, Pegang Kendali: Perjalanan Cewek IT Jadi Joki Pacuan Kuda Lepas Keyboard, Pegang Kendali: Perjalanan Cewek IT Jadi Joki Pacuan Kuda

Lepas Keyboard, Pegang Kendali: Perjalanan Cewek IT Jadi Joki Pacuan Kuda

"Tujuan saya adalah membuktikan bahwa mereka semua salah," ujarnya dengan percaya diri.

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Syarat dan Kriteria Jadi Joki Pacuan Kuda Indonesia, Berani? Syarat dan Kriteria Jadi Joki Pacuan Kuda Indonesia, Berani?

Syarat dan Kriteria Jadi Joki Pacuan Kuda Indonesia, Berani?

Baca Selengkapnya