test

Better experience in portrait mode.
Meisho Doto

Kuda Pacu Legendaris Meisho Doto Dapat Dukungan Fans, Rp1,6 M Terkumpul dalam 3 Jam untuk Kandang Baru

SARGA.CO - Kabar menggembirakan datang bagi para penggemar Uma Musume dan pecinta pacuan kuda Jepang. Kampanye crowdfunding untuk merenovasi Northern Lake Farm, rumah bagi Meisho Doto, salah satu kuda legendaris yang diadaptasi ke dalam seri Uma Musume: Pretty Derby, sukses mencapai target dana 15 juta yen (sekitar Rp1,6 miliar) hanya dalam tiga jam sejak diluncurkan pada Jumat, 24 Oktober 2025.
 

Karakter Meisho Doto di Uma Musume

Kampanye yang digagas melalui platform Readyfor.jp ini lahir dari keprihatinan atas kondisi fasilitas peternakan yang mulai menua. Sejak diakuisisi pada 2020, Northern Lake Farm mengalami berbagai kendala: atap bocor dan rusak, langit-langit yang rendah membuat kandang terasa pengap, lorong sempit, hingga tak adanya fasilitas mandi dalam ruangan bagi kuda, membuat perawat harus memandikan mereka di luar, bahkan saat cuaca buruk.

Dengan semangat komunitas, dorongan dari para penggemar, pihak farm memutuskan membuka donasi publik dengan target awal 15 juta yen. Tak disangka, hanya dalam waktu 3 jam 48 menit, target itu langsung tercapai, bahkan melampaui ekspektasi. Dukungan tidak hanya datang dari Jepang, tetapi juga dari komunitas global penggemar Uma Musume dan pacuan kuda.

Meisho Doto

Per 25 Oktober 2025, dana yang terkumpul telah mencapai 47,8 juta yen (sekitar Rp5,1 miliar), sementara kampanye masih akan berjalan hingga 22 Desember 2025.
 

Yoshie Sasaki, perwakilan Northern Lake Farm, menyampaikan rasa terima kasih mendalam kepada seluruh pendukung. Ia mengaku tak menyangka antusiasme publik bisa sebesar ini.

“Kami tahu Meisho Doto dan kucing kecil kami, Meto, punya banyak penggemar. Tapi tidak pernah terpikir target akan tercapai secepat ini,” ujar Sasaki.

Awalnya, pihak peternakan sempat berencana mengurangi skala renovasi karena kenaikan biaya konstruksi. Namun dengan besarnya dukungan yang masuk, Northern Lake Farm kini bisa melaksanakan rencana renovasi penuh seperti impian awal, termasuk menambah dua area mandi untuk kuda agar lebih nyaman dan higienis.

Readyfor.jp

Renovasi ini diharapkan tak hanya meningkatkan kesejahteraan kuda-kuda pensiunan yang dirawat di sana, tapi juga menciptakan lingkungan kerja yang lebih baik bagi para staf.

Berlokasi di Niikappu, Hokkaido, Northern Lake Farm dikenal sebagai tempat perawatan bagi kuda pacu pensiunan legendaris Jepang. Selain Meisho Doto, yang baru saja hadir di versi global Uma Musume pada 21 Oktober 2025, peternakan ini juga pernah menjadi rumah bagi kuda legendaris Taiki Shuttle, yang wafat pada Agustus 2022.

(Sumber: kaorinusantara.or.id)

Sponsored Ad
Perpisahan Abadi Man o’ War: Kuda Pacu yang Dimakamkan Layaknya Raja Perpisahan Abadi Man o’ War: Kuda Pacu yang Dimakamkan Layaknya Raja

Perpisahan Abadi Man o’ War: Kuda Pacu yang Dimakamkan Layaknya Raja

Baca Selengkapnya
Kuda-Kuda Sulut Penantang Takhta Triple Crown dan Indonesia Derby 2026 Kuda-Kuda Sulut Penantang Takhta Triple Crown dan Indonesia Derby 2026

Kuda-Kuda Sulut Penantang Takhta Triple Crown dan Indonesia Derby 2026

Baca Selengkapnya
Kuda Pacu Legendaris Meisho Doto Dapat Dukungan Fans, Rp1,6 M Terkumpul dalam 3 Jam untuk Kandang Baru Kuda Pacu Legendaris Meisho Doto Dapat Dukungan Fans, Rp1,6 M Terkumpul dalam 3 Jam untuk Kandang Baru

Kuda Pacu Legendaris Meisho Doto Dapat Dukungan Fans, Rp1,6 M Terkumpul dalam 3 Jam untuk Kandang Baru

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Cerita Dokter Hewan Tercengang Tahu Rahasia Kecepatan Kuda Legendaris Secretariat Cerita Dokter Hewan Tercengang Tahu Rahasia Kecepatan Kuda Legendaris Secretariat

Cerita Dokter Hewan Tercengang Tahu Rahasia Kecepatan Kuda Legendaris Secretariat

“Dia bukan seekor kuda,”

Baca Selengkapnya
Pacuan Legendaris Palio di Siena di Italia, Serasa Hidup di Zaman Robin Hood Pacuan Legendaris Palio di Siena di Italia, Serasa Hidup di Zaman Robin Hood

Pacuan Legendaris Palio di Siena di Italia, Serasa Hidup di Zaman Robin Hood

Pacuan kuda ini menjadi impian Diva Pop Dunia Madonna yang merayakan Ultah sambil menonton Palio di Siena

Baca Selengkapnya
Nishino Flower: Si Mungil Cepat Kilat, dari Lintasan Nyata ke Dunia Uma Musume Nishino Flower: Si Mungil Cepat Kilat, dari Lintasan Nyata ke Dunia Uma Musume

Nishino Flower: Si Mungil Cepat Kilat, dari Lintasan Nyata ke Dunia Uma Musume

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Lee Mineral - banner
Ketika Demam Menghentikan Langkah Kuda Terbaik Amerika, Sovereignty di Breeders’ Cup Classic Ketika Demam Menghentikan Langkah Kuda Terbaik Amerika, Sovereignty di Breeders’ Cup Classic

Ketika Demam Menghentikan Langkah Kuda Terbaik Amerika, Sovereignty di Breeders’ Cup Classic

Baca Selengkapnya
Kisah Memilukan Kuda Pacu Ferdinand, Sang Juara yang Pergi Terlalu Cepat Kisah Memilukan Kuda Pacu Ferdinand, Sang Juara yang Pergi Terlalu Cepat

Kisah Memilukan Kuda Pacu Ferdinand, Sang Juara yang Pergi Terlalu Cepat

Baca Selengkapnya
Sierra Leone, Sovereignty, Forever Young atau Journalism, Siapa Raja Lintasan Tahun Ini? Sierra Leone, Sovereignty, Forever Young atau Journalism, Siapa Raja Lintasan Tahun Ini?

Sierra Leone, Sovereignty, Forever Young atau Journalism, Siapa Raja Lintasan Tahun Ini?

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Sejarah Piala Raja Hamengku Buwono X dan Jejak Para Sang Juara Sejarah Piala Raja Hamengku Buwono X dan Jejak Para Sang Juara

Sejarah Piala Raja Hamengku Buwono X dan Jejak Para Sang Juara

Baca Selengkapnya
Para Joki Dunia yang Duitnya Nggak Kalah dari Atlet Top Para Joki Dunia yang Duitnya Nggak Kalah dari Atlet Top

Para Joki Dunia yang Duitnya Nggak Kalah dari Atlet Top

Baca Selengkapnya
UMAZING! Potret Komunitas Uma Musume di Lintasan Pacu Kuda Indonesia UMAZING! Potret Komunitas Uma Musume di Lintasan Pacu Kuda Indonesia

UMAZING! Potret Komunitas Uma Musume di Lintasan Pacu Kuda Indonesia

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Arsari Tambang
UMANTAP! Keseruan Cosplay Race Jakarta-Sho: SARGA.CO Wujudkan Mimpi Komunitas Uma Musume UMANTAP! Keseruan Cosplay Race Jakarta-Sho: SARGA.CO Wujudkan Mimpi Komunitas Uma Musume

UMANTAP! Keseruan Cosplay Race Jakarta-Sho: SARGA.CO Wujudkan Mimpi Komunitas Uma Musume

Baca Selengkapnya
Jabar Classic 2025: Piala Gubernur Jadi Ajang Panas Babak Kualifikasi Porprov Jabar 2026 Jabar Classic 2025: Piala Gubernur Jadi Ajang Panas Babak Kualifikasi Porprov Jabar 2026

Jabar Classic 2025: Piala Gubernur Jadi Ajang Panas Babak Kualifikasi Porprov Jabar 2026

Baca Selengkapnya
Kisah Koji Hashiguchi, Suara yang Mengubah Nasib Arena Balap Kuda Kisah Koji Hashiguchi, Suara yang Mengubah Nasib Arena Balap Kuda

Kisah Koji Hashiguchi, Suara yang Mengubah Nasib Arena Balap Kuda

Kochi adalah tempat kisah kuda legendaris Haru Urara yang kalah 113 kali berturut-turut namun tetap dicintai, bisa menjadi fenomena.

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Jadi Catatan Sejarah Baru: Ketua Umum PP Pordasi Aryo PS Djojohadikusumo Saksikan Pacuan Kuda Tradisional Sumba Timur Jadi Catatan Sejarah Baru: Ketua Umum PP Pordasi Aryo PS Djojohadikusumo Saksikan Pacuan Kuda Tradisional Sumba Timur

Jadi Catatan Sejarah Baru: Ketua Umum PP Pordasi Aryo PS Djojohadikusumo Saksikan Pacuan Kuda Tradisional Sumba Timur

Baca Selengkapnya
Berwarna Putih dan Ras Murni, Paus Leo XIV Menerima Hadiah Kuda Arab Berwarna Putih dan Ras Murni, Paus Leo XIV Menerima Hadiah Kuda Arab

Berwarna Putih dan Ras Murni, Paus Leo XIV Menerima Hadiah Kuda Arab

"Kuda yang pantas untuknya, dan berwarna putih, karena putih secara alami identik dengan jubah putih Paus

Baca Selengkapnya
Kudahsyat! Potret Komunitas Uma Musume Beraksi di IHR, Lintasan Pacuan Jadi Fantasi Kudahsyat! Potret Komunitas Uma Musume Beraksi di IHR, Lintasan Pacuan Jadi Fantasi

Kudahsyat! Potret Komunitas Uma Musume Beraksi di IHR, Lintasan Pacuan Jadi Fantasi

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Aksi Spektakuler Kuda Pacu Ka Ying Rising, Menangi Balapan Rumput Termahal Dunia Aksi Spektakuler Kuda Pacu Ka Ying Rising, Menangi Balapan Rumput Termahal Dunia

Aksi Spektakuler Kuda Pacu Ka Ying Rising, Menangi Balapan Rumput Termahal Dunia

Baca Selengkapnya
Ketika So You Think, Kuda Balap Terhebat Australia Mengakhiri Perlombaan Hidupnya Ketika So You Think, Kuda Balap Terhebat Australia Mengakhiri Perlombaan Hidupnya

Ketika So You Think, Kuda Balap Terhebat Australia Mengakhiri Perlombaan Hidupnya

Baca Selengkapnya
Film Ini Dibuat untuk Kuda Legenda Triple Crown yang Rekor Waktunya Belum Pernah Terpatahkan! Film Ini Dibuat untuk Kuda Legenda Triple Crown yang Rekor Waktunya Belum Pernah Terpatahkan!

Film Ini Dibuat untuk Kuda Legenda Triple Crown yang Rekor Waktunya Belum Pernah Terpatahkan!

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Lee Mineral - banner
Fine Motion, Kuda Betina Legendaris yang Hidup Kembali di Dunia Uma Musume Fine Motion, Kuda Betina Legendaris yang Hidup Kembali di Dunia Uma Musume

Fine Motion, Kuda Betina Legendaris yang Hidup Kembali di Dunia Uma Musume

Baca Selengkapnya
Jejak Kuda-Kuda Hebat dari Tanah Minahasa: King of Istana, Bintang Maja dan Triple SS Jejak Kuda-Kuda Hebat dari Tanah Minahasa: King of Istana, Bintang Maja dan Triple SS

Jejak Kuda-Kuda Hebat dari Tanah Minahasa: King of Istana, Bintang Maja dan Triple SS

Baca Selengkapnya
Dua Atlet HBA Indonesia Pecahkan Rekor Dunia di Kejuaraan Dunia IHAA 2025 Dua Atlet HBA Indonesia Pecahkan Rekor Dunia di Kejuaraan Dunia IHAA 2025

Dua Atlet HBA Indonesia Pecahkan Rekor Dunia di Kejuaraan Dunia IHAA 2025

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Lintasan Kembali Memanas! 152 Kuda Bersaing Meraih Total Hadiah Rp600 Juta di IHR: Kejurnas Pacuan Kuda PORDASI ke-59 Seri II 2025! Lintasan Kembali Memanas! 152 Kuda Bersaing Meraih Total Hadiah Rp600 Juta di IHR: Kejurnas Pacuan Kuda PORDASI ke-59 Seri II 2025!

Lintasan Kembali Memanas! 152 Kuda Bersaing Meraih Total Hadiah Rp600 Juta di IHR: Kejurnas Pacuan Kuda PORDASI ke-59 Seri II 2025!

Baca Selengkapnya