test

Better experience in portrait mode.
Joki Meikel Soleran

Pencetak Joki Hebat Pacuan Kuda Indonesia

Joki Meikel Soleran

SARGA.CO  - Indonesia punya gudang joki-joki pacu berkualitas. Tak bisa dipungkiri, tiga daerah menjadi lumbung utama lahirnya para joki hebat yang menguasai lintasan pacuan: Sulawesi Utara, Jawa Barat, dan Sumatera Barat. Dari desa-desa yang masih lekat dengan budaya berkuda, lahirlah para atlet pacu yang kini harum namanya di tingkat nasional.

Joki Meikel Soleran

Salah satunya adalah Meikel Soleran, joki asal Sulawesi Utara yang sudah lebih dari 19 tahun mengabdikan diri sebagai joki profesional.

“Di kampung kami, hampir setiap rumah punya kuda. Memelihara dan beternak kuda itu bagian dari keseharian kami. Jadi, jadi joki itu bukan cuma hobi, tapi sudah jadi tradisi dan kebanggaan,” tutur Meikel yang memulai karier profesionalnya sejak 2005.

Baginya, dunia pacuan kuda bukan sekadar olahraga, tapi juga penuh nilai budaya dan tantangan. “Jadi joki itu nggak mudah, tapi ada kepuasan tersendiri ketika bisa menaklukkan lintasan dan membawa kuda ke garis finis sebagai juara,” ujarnya.

Joki Agung

Hal senada disampaikan Agung Saidil, joki muda asal Tasikmalaya, Jawa Barat. Sejak duduk di bangku kelas 3 SD, Agung sudah terbiasa menunggang kuda.

“Dari kecil memang sudah cinta sama kuda. Di kampung saya juga banyak peternak dan pecinta kuda, jadi tumbuh besar di lingkungan yang mendukung jadi joki,” kata Agung, yang kini dikenal sebagai salah satu joki tangguh di lintasan nasional.

Kisah Meikel dan Agung hanya dua dari banyak cerita menarik para joki Indonesia yang lahir dari akar budaya kuat, lingkungan yang mendukung, dan semangat untuk terus melaju.

Joki Agung Saidil

Di balik sorotan kamera dan sorak-sorai penonton, para joki ini adalah simbol dari kerja keras, keberanian, dan kecintaan pada warisan tradisi. Mereka bukan hanya penunggang kuda, mereka adalah pahlawan di atas pelana.
 

Sponsored Ad
George Woolf, Joki 'The Iceman' yang Menggetarkan Lintasan Balap Kuda George Woolf, Joki 'The Iceman' yang Menggetarkan Lintasan Balap Kuda

George Woolf, Joki 'The Iceman' yang Menggetarkan Lintasan Balap Kuda

Baca Selengkapnya
Sosok Mayo, Kuda Betina yang Digadang Jadi Calon Bintang Indonesia Derby 2026 Sosok Mayo, Kuda Betina yang Digadang Jadi Calon Bintang Indonesia Derby 2026

Sosok Mayo, Kuda Betina yang Digadang Jadi Calon Bintang Indonesia Derby 2026

Baca Selengkapnya
Sejarah Lahirnya Kuda Thoroughbred: Berawal dari 3 Kuda Pejantan, Proses Kawin Diseleksi Super Ketat Sejarah Lahirnya Kuda Thoroughbred: Berawal dari 3 Kuda Pejantan, Proses Kawin Diseleksi Super Ketat

Sejarah Lahirnya Kuda Thoroughbred: Berawal dari 3 Kuda Pejantan, Proses Kawin Diseleksi Super Ketat

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Lee Mineral - banner
Bukan Drama tapi Ilmiah! 4 Bahasa Tubuh Kuda Kalau Lagi Dilanda Cemburu Buta Bukan Drama tapi Ilmiah! 4 Bahasa Tubuh Kuda Kalau Lagi Dilanda Cemburu Buta

Bukan Drama tapi Ilmiah! 4 Bahasa Tubuh Kuda Kalau Lagi Dilanda Cemburu Buta

Baca Selengkapnya
Karya Foto Fenomenal! `Kuda Jingkrak` di Logo Supercar Ferrari Seperti Hidup di Dunia Nyata Karya Foto Fenomenal! `Kuda Jingkrak` di Logo Supercar Ferrari Seperti Hidup di Dunia Nyata

Karya Foto Fenomenal! `Kuda Jingkrak` di Logo Supercar Ferrari Seperti Hidup di Dunia Nyata

Banyak orang yang melihat seekor kuda yang dipakai fotografer Riocam sebagai model mirip dengan logo di mobil Ferrari. Mereka seolah melihat logo tersebut hidup di dunia nyata.

Baca Selengkapnya
Best Moment's IHR Tahun 2025: Duel Panas Dominator VS Gavi, Seleb Turun Lintasan, Kasmaran Winning Streak Best Moment's IHR Tahun 2025: Duel Panas Dominator VS Gavi, Seleb Turun Lintasan, Kasmaran Winning Streak

Best Moment's IHR Tahun 2025: Duel Panas Dominator VS Gavi, Seleb Turun Lintasan, Kasmaran Winning Streak

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Arsari Tambang
5 Momen Memorable Pacuan Kuda IHR di Tahun 2025, Mana yang Paling Kamu Ingat? 5 Momen Memorable Pacuan Kuda IHR di Tahun 2025, Mana yang Paling Kamu Ingat?

5 Momen Memorable Pacuan Kuda IHR di Tahun 2025, Mana yang Paling Kamu Ingat?

Baca Selengkapnya
Tanda Kecil di Kepala yang Membedakan Kuda-Kuda, Tak Hilang Sampai Akhir Hayat Tanda Kecil di Kepala yang Membedakan Kuda-Kuda, Tak Hilang Sampai Akhir Hayat

Tanda Kecil di Kepala yang Membedakan Kuda-Kuda, Tak Hilang Sampai Akhir Hayat

Baca Selengkapnya
Warna Topi Joki, Panduan Cepat Menemukan Kuda Jagoan Warna Topi Joki, Panduan Cepat Menemukan Kuda Jagoan

Warna Topi Joki, Panduan Cepat Menemukan Kuda Jagoan

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
18 Istilah dalam Balapan Kuda Biar Kamu Nggak Celingukan Saat Pacuan Berlangsung 18 Istilah dalam Balapan Kuda Biar Kamu Nggak Celingukan Saat Pacuan Berlangsung

18 Istilah dalam Balapan Kuda Biar Kamu Nggak Celingukan Saat Pacuan Berlangsung

Baca Selengkapnya
5 Kuda Legendaris Pemilik Sifat dan Perangai Unik: Pemalas, Pilih-Pilih Teman, Sampai Pintarnya Kelewatan 5 Kuda Legendaris Pemilik Sifat dan Perangai Unik: Pemalas, Pilih-Pilih Teman, Sampai Pintarnya Kelewatan

5 Kuda Legendaris Pemilik Sifat dan Perangai Unik: Pemalas, Pilih-Pilih Teman, Sampai Pintarnya Kelewatan

Baca Selengkapnya
Wajib Disimpan! Ini 21 Istilah Kuda Pacuan yang Wajib Banget Kamu Tahu Wajib Disimpan! Ini 21 Istilah Kuda Pacuan yang Wajib Banget Kamu Tahu

Wajib Disimpan! Ini 21 Istilah Kuda Pacuan yang Wajib Banget Kamu Tahu

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Foto-Foto Lawas Lapangan Pacuan Kuda Pulomas Jakarta: Tongkrongan Anak Gaul Ibu Kota Era 80-an Foto-Foto Lawas Lapangan Pacuan Kuda Pulomas Jakarta: Tongkrongan Anak Gaul Ibu Kota Era 80-an

Foto-Foto Lawas Lapangan Pacuan Kuda Pulomas Jakarta: Tongkrongan Anak Gaul Ibu Kota Era 80-an

Baca Selengkapnya
Temui Kuda Penolong Anak Berkebutuhan Khusus Temui Kuda Penolong Anak Berkebutuhan Khusus

Temui Kuda Penolong Anak Berkebutuhan Khusus

Baca Selengkapnya
Apa yang Membuat Seorang Joki Menjadi Hebat? Mereka Tidak Takut Kalah! Apa yang Membuat Seorang Joki Menjadi Hebat? Mereka Tidak Takut Kalah!

Apa yang Membuat Seorang Joki Menjadi Hebat? Mereka Tidak Takut Kalah!

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Melihat Dunia Lewat Mata Kuda Pacu, Ternyata Lebih dari yang Kita Bayangkan! Melihat Dunia Lewat Mata Kuda Pacu, Ternyata Lebih dari yang Kita Bayangkan!

Melihat Dunia Lewat Mata Kuda Pacu, Ternyata Lebih dari yang Kita Bayangkan!

Baca Selengkapnya
Mengenal Warna-Warna Kuda Pacu: Jragem, Napas dan Dawuk Mengenal Warna-Warna Kuda Pacu: Jragem, Napas dan Dawuk

Mengenal Warna-Warna Kuda Pacu: Jragem, Napas dan Dawuk

Baca Selengkapnya
BRUK! Harga Diri Kuda Pacu Ini Jatuh Seketika karena Over Excited Sapa Penghuni Baru Kandang BRUK! Harga Diri Kuda Pacu Ini Jatuh Seketika karena Over Excited Sapa Penghuni Baru Kandang

BRUK! Harga Diri Kuda Pacu Ini Jatuh Seketika karena Over Excited Sapa Penghuni Baru Kandang

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Awalnya Dirangsang Wortel, `Naluri Alami` Kuda Pacu Ras Murni Pensiunan Ini Ternyata Melukis Awalnya Dirangsang Wortel, `Naluri Alami` Kuda Pacu Ras Murni Pensiunan Ini Ternyata Melukis

Awalnya Dirangsang Wortel, `Naluri Alami` Kuda Pacu Ras Murni Pensiunan Ini Ternyata Melukis

Baca Selengkapnya
Kisah Manik Trisula: Sang Ratu Jragem yang Menulis Sejarah Triple Crown Indonesia Kisah Manik Trisula: Sang Ratu Jragem yang Menulis Sejarah Triple Crown Indonesia

Kisah Manik Trisula: Sang Ratu Jragem yang Menulis Sejarah Triple Crown Indonesia

Baca Selengkapnya
Kudahsyat! Potret Komunitas Uma Musume di Final Race IHR 2025: Lintasan Jadi Arena Fantasi, Detail Kostum Cosplayer Umazing Kudahsyat! Potret Komunitas Uma Musume di Final Race IHR 2025: Lintasan Jadi Arena Fantasi, Detail Kostum Cosplayer Umazing

Kudahsyat! Potret Komunitas Uma Musume di Final Race IHR 2025: Lintasan Jadi Arena Fantasi, Detail Kostum Cosplayer Umazing

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Kenapa Kuda Pacu Memakai Blinkers? Rahasia di Balik Performa Sang Juara Kenapa Kuda Pacu Memakai Blinkers? Rahasia di Balik Performa Sang Juara

Kenapa Kuda Pacu Memakai Blinkers? Rahasia di Balik Performa Sang Juara

Baca Selengkapnya
Bikin Melting! Foto Sisi Lain Kuda Bermain dan Tidur di Sisi Boneka Kesayangan Bikin Melting! Foto Sisi Lain Kuda Bermain dan Tidur di Sisi Boneka Kesayangan

Bikin Melting! Foto Sisi Lain Kuda Bermain dan Tidur di Sisi Boneka Kesayangan

Baca Selengkapnya
Tak Hanya Jago Kendalikan Kuda, Begini Tahapan Menjadi Joki Pacuan Profesional! Tak Hanya Jago Kendalikan Kuda, Begini Tahapan Menjadi Joki Pacuan Profesional!

Tak Hanya Jago Kendalikan Kuda, Begini Tahapan Menjadi Joki Pacuan Profesional!

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
UMAZING! Serasa Mimpi, Cosplayer King Argentin Foto Bareng Pemilik Kuda Juara Triple Crown 2025 UMAZING! Serasa Mimpi, Cosplayer King Argentin Foto Bareng Pemilik Kuda Juara Triple Crown 2025

UMAZING! Serasa Mimpi, Cosplayer King Argentin Foto Bareng Pemilik Kuda Juara Triple Crown 2025

Baca Selengkapnya