test

Better experience in portrait mode.
Momen mendebarkan kuda pacuan nyaris tabrakan di sebuah balapan di AS

Momen Mengerikan Pacuan Kuda Nyaris Berakhir Tragedi: Kuda Lagi Balapan Hampir `Adu Banteng` Lawan Ambulance

SARGA.CO - Sebagai sebuah balapan, pacuan kuda menjadikan faktor keselamatan sebagai salah satu faktor utama yang tak boleh diabaikan. Tak hanya joki, penyelenggara event pacuan juga harus memastikan peralatan pendukung keselamatan tersedia dan beroperasi dengan baik selama digelarnya perlombaan.

Salah satu peralatan pendukung keselamatan dalam pacuan adalah tersedianya mobil ambulance yang siap siaga sepanjang jalannya pacuan. Namun kejadian horor hampir saja terjadi pada sebuah pacuan kuda yang melibatkan mobil ambulance dan para joki yang sedang bertanding.

Mengutip laman The Sun, sejumlah joki dipaksa membanting setir kemudi kuda untuk menghindari kemungkinan tabrakan parah dengan sebuah mobil ambulance yang sedang melaju di lintasan.

Peristiwa horor yang hampir merenggut nyawa tersebut terjadi pada ajang pacuan kuda Evangeline Dows di Lousiana, Amerika Serikat baru-baru ini.

Momen mendebarkan kuda pacuan nyaris tabrakan di sebuah balapan di AS

Rombongan kuda yang baru dilepaskan dari starting gate terlihat berlari sekencang mungkin di jalur lintasan untuk bisa menjadi yang pertama mencapai garis finish. Jumlah peserta pacuan kala itu sebanyak delapan ekor kuda.

Para joki tak menduga di ujung lintasan sebuah mobil ambulance juga tengah melaju di lintasan tersebut dari arah berlawanan.

Tepat setelah tikungan pertama, kuda-kuda yang tengah berlari kencang dan mobil ambulance mulai berpapasan. 

Sebelum  momen tersebut, tercatat ada sekitar 2-3 ekor kuda yang mengambil lintasan dalam yang sejalur dengan mobil tersebut. Mereka berada di barisan terdepan pacuan dengan rombongan kedua berada di belakangnya.

Momen mendebarkan kuda pacuan nyaris tabrakan di sebuah balapan di AS

Beruntung keberadaan mobil tersebut segera disadari dua joki yang ada di lintasan dalam tersebut. Dengan refleks yang sudah terlatih, joki yang berada pada posisi paling luar berhasil mengarahkan kudanya untuk masuk ke bagian tengah lintasan.

Dalam sepesekian detik, kuda tersebut bisa menghindari tabrakan yang jika terjadi akan menjadi tragedi menakutkan dalam sebuah pacuan kuda.

Beruntung kesigapan dan ketenangan kuda-kuda saat berpacu mampu mencegah terjadinya kecelakaan tersebut. Kedelapan ekor kuda tersebut kembali berlari dari tengah lintasan untuk melanjutkan pacuan.

Potongan rekaman momen mengerikan itu segera viral di media sosial dan menimbulkan kengerian pada netizen yang melihatnya. Seseorang netizen menulis: “Wow. Ini semakin parah setiap kali ada yang menonton. 4 atau 5 kuda dan joki terhindar dari bencana.”

Netizen lain mengaku heran dengan keputusan penyelenggara yang mengizinkan ambulance melaju saat balapan berlangsung. “Mengapa mereka memulai dengan (ambulance) itu di lintasan?”

Sebagian besar dari netizen mengaku pemandangan ini baru pertama kali terjadi selama menonton pacuan kuda. “Ini mungkin salah satu hal paling gila yang pernah saya lihat di arena pacuan kuda, ambulans yang bersemangat di rel, gila,” netizen menimpali.

Akui Ambulan Salah Posisi

Akui Ambulan Salah Posisi

Melihat kejadian tersebut, penyelenggara akhirnya membatalkan balapan dan mengakui bahwa ambulance tersebut berada pada posisi yang salah di lintasan.

Tayangan balapan tersebut turut menyita perhatian joki legendaris Joh Velasquez yang menggambarkan momen tersebut sebagai hal yang tidak dapat dipercaya. "Puji Tuhan, kuda-kuda dan para joki selamat." tulisnya.

Sponsored Ad
Kisah Heroik Atlet Berkuda di SEA Games: Patah Tulang Rusuk Masuk Finish lalu Pingsan, Persembahkan Medali untuk Indonesia Kisah Heroik Atlet Berkuda di SEA Games: Patah Tulang Rusuk Masuk Finish lalu Pingsan, Persembahkan Medali untuk Indonesia

Kisah Heroik Atlet Berkuda di SEA Games: Patah Tulang Rusuk Masuk Finish lalu Pingsan, Persembahkan Medali untuk Indonesia

Baca Selengkapnya
3 Arena Pacuan Kuda Ikonik di Dunia 3 Arena Pacuan Kuda Ikonik di Dunia

3 Arena Pacuan Kuda Ikonik di Dunia

Baca Selengkapnya
Di Balik Fenomena Uma Musume dan Dampaknya bagi Dunia Pacuan Kuda Di Balik Fenomena Uma Musume dan Dampaknya bagi Dunia Pacuan Kuda

Di Balik Fenomena Uma Musume dan Dampaknya bagi Dunia Pacuan Kuda

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Kisah Kuda Pacu Red Rum, Sang Petarung yang Tak Pernah Menyerah Kisah Kuda Pacu Red Rum, Sang Petarung yang Tak Pernah Menyerah

Kisah Kuda Pacu Red Rum, Sang Petarung yang Tak Pernah Menyerah

Baca Selengkapnya
Kuda Pacu dengan Gaya Lari Paling Unik Kuda Pacu dengan Gaya Lari Paling Unik

Kuda Pacu dengan Gaya Lari Paling Unik

Baca Selengkapnya
Aksi Joki Paling Berani di Lintasan Balap Aksi Joki Paling Berani di Lintasan Balap

Aksi Joki Paling Berani di Lintasan Balap

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Lee Mineral - banner
Kuda Kampus Jepang Bikin Geger: Kabur Sebentar Keliling Kota, Pulang Sendiri Tanpa Drama Kuda Kampus Jepang Bikin Geger: Kabur Sebentar Keliling Kota, Pulang Sendiri Tanpa Drama

Kuda Kampus Jepang Bikin Geger: Kabur Sebentar Keliling Kota, Pulang Sendiri Tanpa Drama

Videonya ditonton 3,7 juta kali di sosial media.

Baca Selengkapnya
George Woolf, Joki 'The Iceman' yang Menggetarkan Lintasan Balap Kuda George Woolf, Joki 'The Iceman' yang Menggetarkan Lintasan Balap Kuda

George Woolf, Joki 'The Iceman' yang Menggetarkan Lintasan Balap Kuda

Baca Selengkapnya
Forever Young Cetak Sejarah, Dinobatkan Horse of the Year Jepang Forever Young Cetak Sejarah, Dinobatkan Horse of the Year Jepang

Forever Young Cetak Sejarah, Dinobatkan Horse of the Year Jepang

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Ketika Kuda Pacu Menang, Siapa Saja yang Diuntungkan? Ketika Kuda Pacu Menang, Siapa Saja yang Diuntungkan?

Ketika Kuda Pacu Menang, Siapa Saja yang Diuntungkan?

Baca Selengkapnya
Forever Young dan Sovereignty Masuk Nominasi Eclipse Award 2025, Siapa Layak Raih Gelar Kuda Terbaik? Forever Young dan Sovereignty Masuk Nominasi Eclipse Award 2025, Siapa Layak Raih Gelar Kuda Terbaik?

Forever Young dan Sovereignty Masuk Nominasi Eclipse Award 2025, Siapa Layak Raih Gelar Kuda Terbaik?

Baca Selengkapnya
Sama-Sama Hadirkan Ketegangan, Ini Perbedaan Karakter Lintasan Rumput VS Pasir dalam Pacuan Kuda Sama-Sama Hadirkan Ketegangan, Ini Perbedaan Karakter Lintasan Rumput VS Pasir dalam Pacuan Kuda

Sama-Sama Hadirkan Ketegangan, Ini Perbedaan Karakter Lintasan Rumput VS Pasir dalam Pacuan Kuda

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Mengenal Perbedaan Kuda Pacu, Kuda Tunggang, dan Kuda Pekerja Mengenal Perbedaan Kuda Pacu, Kuda Tunggang, dan Kuda Pekerja

Mengenal Perbedaan Kuda Pacu, Kuda Tunggang, dan Kuda Pekerja

Baca Selengkapnya
Carry Back, Kuda Pacu 'Cinderella' yang Menaklukkan Dunia Balap Carry Back, Kuda Pacu 'Cinderella' yang Menaklukkan Dunia Balap

Carry Back, Kuda Pacu 'Cinderella' yang Menaklukkan Dunia Balap

Baca Selengkapnya
Makna di Balik Tahun Kuda Api 2026 Makna di Balik Tahun Kuda Api 2026

Makna di Balik Tahun Kuda Api 2026

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Riset Ungkap Cara Deteksi Risiko Kematian Mendadak pada Kuda Pacu Riset Ungkap Cara Deteksi Risiko Kematian Mendadak pada Kuda Pacu

Riset Ungkap Cara Deteksi Risiko Kematian Mendadak pada Kuda Pacu

Baca Selengkapnya
Beda dari Jepang dan Eropa, Kode G Pada Pacuan di Indonesia Menunjukkan Kadar `Bule` Kuda Beda dari Jepang dan Eropa, Kode G Pada Pacuan di Indonesia Menunjukkan Kadar `Bule` Kuda

Beda dari Jepang dan Eropa, Kode G Pada Pacuan di Indonesia Menunjukkan Kadar `Bule` Kuda

Baca Selengkapnya
Fenomena Uma Musume, Mendadak 'Horse Girl' Fenomena Uma Musume, Mendadak 'Horse Girl'

Fenomena Uma Musume, Mendadak 'Horse Girl'

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
5 Momen Paling Mengejutkan dari Arima Kinen 2025: Drama, Kekecewaan, dan Lahirnya Sang Juara Baru 5 Momen Paling Mengejutkan dari Arima Kinen 2025: Drama, Kekecewaan, dan Lahirnya Sang Juara Baru

5 Momen Paling Mengejutkan dari Arima Kinen 2025: Drama, Kekecewaan, dan Lahirnya Sang Juara Baru

Baca Selengkapnya
Arima Kinen ke-70 Milik Museum Mile, Bintang Muda Balap Kuda Jepang Arima Kinen ke-70 Milik Museum Mile, Bintang Muda Balap Kuda Jepang

Arima Kinen ke-70 Milik Museum Mile, Bintang Muda Balap Kuda Jepang

Baca Selengkapnya
5 Momen Memorable Pacuan Kuda IHR di Tahun 2025, Mana yang Paling Kamu Ingat? 5 Momen Memorable Pacuan Kuda IHR di Tahun 2025, Mana yang Paling Kamu Ingat?

5 Momen Memorable Pacuan Kuda IHR di Tahun 2025, Mana yang Paling Kamu Ingat?

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Arsari Tambang
Dobrak Mitos Sulit Juara! Rivalitas 2 Kuda Abu-Abu Ini Melegenda Sepanjang Masa Dobrak Mitos Sulit Juara! Rivalitas 2 Kuda Abu-Abu Ini Melegenda Sepanjang Masa

Dobrak Mitos Sulit Juara! Rivalitas 2 Kuda Abu-Abu Ini Melegenda Sepanjang Masa

Baca Selengkapnya
Cara Kreatif Orang Inggris Tularkan Hobi Berkuda Sejak Masih Belia, Dijamin Penonton Gemes Cara Kreatif Orang Inggris Tularkan Hobi Berkuda Sejak Masih Belia, Dijamin Penonton Gemes

Cara Kreatif Orang Inggris Tularkan Hobi Berkuda Sejak Masih Belia, Dijamin Penonton Gemes

Baca Selengkapnya
Juara Indonesia Derby 1974–2025: Kuda Betina Ternyata Lebih Mendominasi Juara Indonesia Derby 1974–2025: Kuda Betina Ternyata Lebih Mendominasi

Juara Indonesia Derby 1974–2025: Kuda Betina Ternyata Lebih Mendominasi

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Kisah Ruthless, Sang Betina Muda yang Menangkan Balapan Triple Crown Pertama Kisah Ruthless, Sang Betina Muda yang Menangkan Balapan Triple Crown Pertama

Kisah Ruthless, Sang Betina Muda yang Menangkan Balapan Triple Crown Pertama

Baca Selengkapnya