test

Better experience in portrait mode.
Copano Rickey

Copano Rickey: Raja Dirt yang Menutup Karier dengan Kepala Tegak

jbis.jp

SARGA.CO - Di dunia pacuan kuda Jepang, satu nama yang tak terlupakan di lintasan tanah (dirt) adalah Copano Rickey. Kuda jantan berwarna chestnut ini lahir pada 24 Maret 2010, hasil persilangan darah juara: Gold Allure sebagai ayah yang merupakan anak dari legenda Sunday Silence dan Copano Nikita sebagai induknya.

Diserahkan ke tangan pelatih handal Akira Murayama di Ritto Training Center, Rickey berkembang menjadi kuda spesialis dirt sejati. Bersama rival-rival tangguh seperti Hokko Tarumae dan Wonder Acute, ia menjelma menjadi simbol kekuatan dan konsistensi di lintasan keras.

Copano Rickey
Copano Rickey

Bersama joki-joki elite seperti Yutaka Take dan Hironobu Tanabe, Rickey dikenal dengan gaya bertanding Senkou/Stalker, strategi cerdas di mana ia tetap membayangi di belakang pemimpin lomba sebelum merebut posisi terdepan di saat yang tepat.
 

16 Kemenangan, Karier Gemilang

Dalam rentang kariernya dari tahun 2012 hingga 2017, Copano Rickey mencatatkan 16 kemenangan dan 3 kali runner-up dari total 33 pertandingan. Tapi bukan sekadar jumlah kemenangannya yang membuatnya dikenang, melainkan daftar gelar bergengsi yang ia koleksi: February Stakes (2014 & 2015) balapan G1 di lintasan dirt paling prestisius di Jepang.

Kashiwa Kinen (2014, 2016, 2017) menunjukkan dominasinya dari tahun ke tahun, JBC Classic (2014 & 2015), Mile Championship Nambu Hai (2016 & 2017), Teio Sho (2016) dan Tokyo Daishoten (2017) kemenangan pamungkas yang menjadi penutup kariernya dengan penuh gaya.

Mewariskan Darah Juara

Setelah pensiun dari arena, Copano Rickey tak lantas dilupakan. Ia resmi menjadi pejantan, meneruskan garis keturunan Sunday Silence yang melegenda. Hingga kini, ia telah menghasilkan lebih dari 500 keturunan, berpotensi meneruskan dominasi ayahnya di lintasan.

Mewariskan Darah Juara

Lebih dari Sekadar Juara

Copano Rickey bukan hanya soal gelar dan trofi. Ia adalah lambang konsistensi, daya juang, dan kecerdasan taktis di lintasan. Kariernya ditutup dengan kemenangan, bukan kekalahan. Ia meninggalkan arena pacuan dengan kepala tegak, sebagai Raja Dirt yang sejati.

(Sumber: Atha ID, Wikipedia, JBIS, Netkeiba)

Sponsored Ad
3 Arena Pacuan Kuda Ikonik di Dunia 3 Arena Pacuan Kuda Ikonik di Dunia

3 Arena Pacuan Kuda Ikonik di Dunia

Baca Selengkapnya
Di Balik Fenomena Uma Musume dan Dampaknya bagi Dunia Pacuan Kuda Di Balik Fenomena Uma Musume dan Dampaknya bagi Dunia Pacuan Kuda

Di Balik Fenomena Uma Musume dan Dampaknya bagi Dunia Pacuan Kuda

Baca Selengkapnya
Kisah Kuda Pacu Red Rum, Sang Petarung yang Tak Pernah Menyerah Kisah Kuda Pacu Red Rum, Sang Petarung yang Tak Pernah Menyerah

Kisah Kuda Pacu Red Rum, Sang Petarung yang Tak Pernah Menyerah

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Lee Mineral - banner
Kuda Pacu dengan Gaya Lari Paling Unik Kuda Pacu dengan Gaya Lari Paling Unik

Kuda Pacu dengan Gaya Lari Paling Unik

Baca Selengkapnya
Aksi Joki Paling Berani di Lintasan Balap Aksi Joki Paling Berani di Lintasan Balap

Aksi Joki Paling Berani di Lintasan Balap

Baca Selengkapnya
Kuda Kampus Jepang Bikin Geger: Kabur Sebentar Keliling Kota, Pulang Sendiri Tanpa Drama Kuda Kampus Jepang Bikin Geger: Kabur Sebentar Keliling Kota, Pulang Sendiri Tanpa Drama

Kuda Kampus Jepang Bikin Geger: Kabur Sebentar Keliling Kota, Pulang Sendiri Tanpa Drama

Videonya ditonton 3,7 juta kali di sosial media.

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
George Woolf, Joki 'The Iceman' yang Menggetarkan Lintasan Balap Kuda George Woolf, Joki 'The Iceman' yang Menggetarkan Lintasan Balap Kuda

George Woolf, Joki 'The Iceman' yang Menggetarkan Lintasan Balap Kuda

Baca Selengkapnya
Forever Young Cetak Sejarah, Dinobatkan Horse of the Year Jepang Forever Young Cetak Sejarah, Dinobatkan Horse of the Year Jepang

Forever Young Cetak Sejarah, Dinobatkan Horse of the Year Jepang

Baca Selengkapnya
Ketika Kuda Pacu Menang, Siapa Saja yang Diuntungkan? Ketika Kuda Pacu Menang, Siapa Saja yang Diuntungkan?

Ketika Kuda Pacu Menang, Siapa Saja yang Diuntungkan?

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Forever Young dan Sovereignty Masuk Nominasi Eclipse Award 2025, Siapa Layak Raih Gelar Kuda Terbaik? Forever Young dan Sovereignty Masuk Nominasi Eclipse Award 2025, Siapa Layak Raih Gelar Kuda Terbaik?

Forever Young dan Sovereignty Masuk Nominasi Eclipse Award 2025, Siapa Layak Raih Gelar Kuda Terbaik?

Baca Selengkapnya
Sama-Sama Hadirkan Ketegangan, Ini Perbedaan Karakter Lintasan Rumput VS Pasir dalam Pacuan Kuda Sama-Sama Hadirkan Ketegangan, Ini Perbedaan Karakter Lintasan Rumput VS Pasir dalam Pacuan Kuda

Sama-Sama Hadirkan Ketegangan, Ini Perbedaan Karakter Lintasan Rumput VS Pasir dalam Pacuan Kuda

Baca Selengkapnya
Mengenal Perbedaan Kuda Pacu, Kuda Tunggang, dan Kuda Pekerja Mengenal Perbedaan Kuda Pacu, Kuda Tunggang, dan Kuda Pekerja

Mengenal Perbedaan Kuda Pacu, Kuda Tunggang, dan Kuda Pekerja

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Carry Back, Kuda Pacu 'Cinderella' yang Menaklukkan Dunia Balap Carry Back, Kuda Pacu 'Cinderella' yang Menaklukkan Dunia Balap

Carry Back, Kuda Pacu 'Cinderella' yang Menaklukkan Dunia Balap

Baca Selengkapnya
Makna di Balik Tahun Kuda Api 2026 Makna di Balik Tahun Kuda Api 2026

Makna di Balik Tahun Kuda Api 2026

Baca Selengkapnya
Riset Ungkap Cara Deteksi Risiko Kematian Mendadak pada Kuda Pacu Riset Ungkap Cara Deteksi Risiko Kematian Mendadak pada Kuda Pacu

Riset Ungkap Cara Deteksi Risiko Kematian Mendadak pada Kuda Pacu

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Beda dari Jepang dan Eropa, Kode G Pada Pacuan di Indonesia Menunjukkan Kadar `Bule` Kuda Beda dari Jepang dan Eropa, Kode G Pada Pacuan di Indonesia Menunjukkan Kadar `Bule` Kuda

Beda dari Jepang dan Eropa, Kode G Pada Pacuan di Indonesia Menunjukkan Kadar `Bule` Kuda

Baca Selengkapnya
Fenomena Uma Musume, Mendadak 'Horse Girl' Fenomena Uma Musume, Mendadak 'Horse Girl'

Fenomena Uma Musume, Mendadak 'Horse Girl'

Baca Selengkapnya
5 Momen Paling Mengejutkan dari Arima Kinen 2025: Drama, Kekecewaan, dan Lahirnya Sang Juara Baru 5 Momen Paling Mengejutkan dari Arima Kinen 2025: Drama, Kekecewaan, dan Lahirnya Sang Juara Baru

5 Momen Paling Mengejutkan dari Arima Kinen 2025: Drama, Kekecewaan, dan Lahirnya Sang Juara Baru

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Arsari Tambang
Arima Kinen ke-70 Milik Museum Mile, Bintang Muda Balap Kuda Jepang Arima Kinen ke-70 Milik Museum Mile, Bintang Muda Balap Kuda Jepang

Arima Kinen ke-70 Milik Museum Mile, Bintang Muda Balap Kuda Jepang

Baca Selengkapnya
5 Momen Memorable Pacuan Kuda IHR di Tahun 2025, Mana yang Paling Kamu Ingat? 5 Momen Memorable Pacuan Kuda IHR di Tahun 2025, Mana yang Paling Kamu Ingat?

5 Momen Memorable Pacuan Kuda IHR di Tahun 2025, Mana yang Paling Kamu Ingat?

Baca Selengkapnya
Dobrak Mitos Sulit Juara! Rivalitas 2 Kuda Abu-Abu Ini Melegenda Sepanjang Masa Dobrak Mitos Sulit Juara! Rivalitas 2 Kuda Abu-Abu Ini Melegenda Sepanjang Masa

Dobrak Mitos Sulit Juara! Rivalitas 2 Kuda Abu-Abu Ini Melegenda Sepanjang Masa

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Cara Kreatif Orang Inggris Tularkan Hobi Berkuda Sejak Masih Belia, Dijamin Penonton Gemes Cara Kreatif Orang Inggris Tularkan Hobi Berkuda Sejak Masih Belia, Dijamin Penonton Gemes

Cara Kreatif Orang Inggris Tularkan Hobi Berkuda Sejak Masih Belia, Dijamin Penonton Gemes

Baca Selengkapnya
Juara Indonesia Derby 1974–2025: Kuda Betina Ternyata Lebih Mendominasi Juara Indonesia Derby 1974–2025: Kuda Betina Ternyata Lebih Mendominasi

Juara Indonesia Derby 1974–2025: Kuda Betina Ternyata Lebih Mendominasi

Baca Selengkapnya
Kisah Ruthless, Sang Betina Muda yang Menangkan Balapan Triple Crown Pertama Kisah Ruthless, Sang Betina Muda yang Menangkan Balapan Triple Crown Pertama

Kisah Ruthless, Sang Betina Muda yang Menangkan Balapan Triple Crown Pertama

Baca Selengkapnya
Sponsored Ad
Olahraga Ekstrem Skijoring ala Amerika: Main Ski Ditarik Kuda, Kecepatan Bikin Jatung Copot Olahraga Ekstrem Skijoring ala Amerika: Main Ski Ditarik Kuda, Kecepatan Bikin Jatung Copot

Olahraga Ekstrem Skijoring ala Amerika: Main Ski Ditarik Kuda, Kecepatan Bikin Jatung Copot

Baca Selengkapnya